Tuesday, February 11, 2020

WAKTU YANG BERHARGA


WAKTU YANG BERHARGA


Ali adalah anak yang sangat malas dan selalu menunda-nunda sesuatu untuk dikerjakan. Suatu hari Ayahnya menelepon dan menasehatinya tentang pentingnya menggunakan waktu, nasihat dari Ayahnya itu membuatnya tersadar dan dia berjanji ke dirinya untuk akan selalu tepat waktu.


Suatu hari, Ali mengetahui bahwa dia memenangkan hadiah utama dalam kompetisi lomba baca Puisi di sekolahnya yang di adakan bulan lalu. Ali diminta oleh pihak panitia untuk mengambil hadiahnya di hari itu juga. Tapi dia tidak peduli dan memilih mengambil hadiah ke esokan harinya.


Esoknya saat Ali mengambil hadiah ke panitia. Hadiah itu sudah tidak berguna lagi, karena isinya adalah tiket ke pertunjukan teater yang diadakan hari sebelumnya.




Terimakasih
Malang, 11 Februari 2020
Ali Ahsan Al haris

No comments:

Post a Comment